Friday, October 11POS VIRAL
Shadow

Tag: Momen Haru Anak

Momen Haru Anak Ingin Tidur di Penjara Temani Sang Ibu saat Libur Sekolah Ini Viral

BERITA VIRAL HARI INI
Tampak seorang anak perempuan berjilbab masuk ke dalam kantor polisi dan dia mengungkapkan keinginannya untuk tidur di penjara bersama sang ibu. Hal ini memunculkan pertanyaan tentang alasan di balik keinginan ini, motif anak untuk menemani ibu di penjara saat libur. Dalam video viral yang diunggah oleh seorang polisi dalam akun TikTok, pada hari Sabtu ada seorang anak perempuan berhijab yang masuk ke dalam kantor polisi. Anak perempuan tersebut juga terlihat memakai sebuah tas ransel serta membawa makanan. Ternyata dia pulang sekolah dan langsung bergegas menemui sang ibu yang berada di dalam penjara. Vidio tersebut langsung menarik perhatian netizen. Detail Kejadian Rupanya, kedatangan anak tersebut ke penjara demi bisa menemui sang ibu. Ibu dari anak tersebut diketahui harus mend...