Saturday, November 23POS VIRAL
Shadow

4 Stadion Ini Akan Dipakai Untuk Laga Piala Asia U-23 2024

Ajang Piala Asia U-23 2024 nantinya akan di langsungkan pada pertengahan bulan ini di Qatar. Selain itu, terdapat 4 stadion yang akan di gunakan untuk menggelar laga-laga pada ajang itu. Pada tanggal 15 April hingga 3 Mei 2024, Piala Asia U-23 2024 akan berlangsung. Terdapat sebanyak 16 negara, termasuk Indonesia nantinya akan bersaing jadi yang terbaik. Ajang ini sekaligus jadi kualifikasi untuk ajang Olimpiade 2024 di Paris. Tiga tim paling atas nantinya akan memperoleh tiket untuk berlaga pada pesta olahraga sejagad.

4-Stadion-Ini-Akan-Dipakai-Untuk-Laga-Piala-Asia-U-23-2024

Indonesia bergabung dalam Grup A Piala Asia U-23 2024. Jadi satu-satunya debutan, Indonesia akan bersaing dengan Australia, Qatar serta Yordania. Yang mana untuk rebut dua tiket menuju ke perempatfinal dari Grup A. Stadion-stadion yang nantinya akan di gunakan untuk menggelar laga-laga Piala Asia U-23 2024 semuanya di gunakan untuk Piala Asia 2023. Penasaran? Simak ulasan POS VIRAL berikut ini.

4 Stadion Yang Akan Dipakai Untuk Piala Asia U-23 2024

4-Stadion-Yang-Akan-Dipakai-Untuk-Laga-Piala-Asia-U-23-2024

Adapaun 4 stadion yang akan di pakai untuk bertanding yaitu sebagai berikut :

Stadion Al Janou

Stadion Al Janoub jadi venue terakhir bagi Piala Asia U-23 2024. Pertandingan Grup C serta Grup D akan di gelar di stadion dengan kapasitas mencapai 44 ribu kursi. Selain itu, Stadion Al Janoub juga jadi bagian dari penyelenggaraan ajang Piala Dunia 2022 serta Piala Asia 2023. Terdapat sebanyak tujuh pertandingan dalam Piala Dunia 2022 dan di gelar pada stadion ini. Salah satu pertandingan yang sangat berkesan yaitu kekalahan Jepang atas Kroasia dengan hasil skor 1-3 lewat tendangan penalti.

Baca Juga : Ancaman Teror ISIS Menghantui Laga 8 Besar Liga Champions

Stadion Abdullah bin Khalifa

Stadion Abdullah bin Khalifa jadi venue bagi Grup A serta Grup B dalam Piala Asia U-23 2024. Selain itu, Stadion ini memiliki kapasitas terkecil yaitu sebanyak 12 ribu tempat duduk. Selain itu, Stadion ini juga di bangun pada tahun 2011, dan selesai pada tahun 2013. Stadion Abdullah bin Khalifa juga pernah di pakai untuk 9 pertandingan Arabian Gulf Cup 2019 Qatar. Indonesia nantinya akan berlaga di Stadion Abdullah bin Khalifa pada tanggal 18 April 2024. Lawan yang di hadapi yaitu Australia. Satu lagi yaitu laga Piala Asia U-23 2024, di sana ketika Indonesia lawan Yordania tiga hari berselang.

Stadion Internasional Khalif

Stadion Internasional Khalifa jadi venue ketiga pada Piala Asia U-23 2024. Selain itu, Stadion ini di pakai untuk Piala Dunia 2022 serta Piala Asia 2023. Selain itu, Stadion Internasional Khalifa memiliki kapasitas sebesar 45 ribu tempat duduk. Beberapa laga Grup C serta Grup D akan di mainkan pada stadion ini.

Stadion Jassim bin Hamad

Stadion Jassim bin Hamad juga akan di adakan pertandingan Grup A serta Grup B. Selain itu, Stadion di Doha ini memiliki kapasitas yaitu sebesar 15 ribu tempat duduk. Selain itu, Stadion ini juga pernah di gunakan untuk menggelar Piala Dunia Antarklub sebanyak 3 pertandingan. Stadion ini jadi kandang klub Qatar Super League yaitu Al Sadd. Indonesia nantinya akan bermain satu kali pada stadion ini. Indonesia akan lawan Qatar di pertandingan pertama Piala Asia U-23 2024 viralfirstnews.com.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *